Monday 25th of November 2024
×

Siapa Itu Ketua Kelompok Dasawisma? Berikut Tugas dan Tujuan Keberadaannya di Lingkungan Masyarakat

Siapa Itu Ketua Kelompok Dasawisma? Berikut Tugas dan Tujuan Keberadaannya di Lingkungan Masyarakat

--

Siapa Itu Ketua Kelompok Dasawisma?

Menjadi seorang ketua dasawisma tentunya memiliki persyaratan yang harus dipenuhi terlebih dahulu. Berikut syarat menjadi ketua dasawisma :

  1. Kelengkapan Berkas dari PKK RT harus disertai foto copy KTP, KK, dan Surat Pernyataan Bersedia dari yang bersangkutan
  2. Surat Pengusulan dari Ketua Kelompok PKK RT diketahui dan disetujui oleh RT disertai/dibubuhi stempel RT
  3. Dalam melakukan pendataan Ketua Dasawisma harus benar, cermat, jujur, dan akurat sehingga Pemerintah dapat membangun masyarakat yang efektif dan efisien dalam mewujudkan visi dan misi
  4. Ketua Dasawisma dipilih atas usul dan musyarawah melalui forum pertemuan warga
  5. Ketua Dasawisma harus tahu, mau, dan mampu menjalankan tugas dan fungsinya, karena tugas yang sangat berat, harus mampu menjadi kader multifungsi.

Baca juga: Apakah Yaga Yingde Group Penipuan? Viral Karena Beri Beasiswa ke Luar Negeri Secara Cuma-Cuma


Baca juga: Kuis TTS Bisa Dilihat Namun Tidak Bisa Disentuh, Kadang Ada Kadang Nggak Ada, Coba Tebak Jawabannya

Tugas Ketua Dasa Wisma

Tugas bulanan menjadi seorang ketua dasawisma, antara lain :

  • Pendataan Lampid (lahir, meninggal, pindah, datang)
  • Melakukan penggerakan kepada anggota Dasawisma pada kegiatan kemasyarakatan (kerja bakti, pengajian, dll)
  • Berperan aktif dalam penyampaian informasi kepada anggota Dasawisma dengan mengaksses media sosial TP PKK dan Pusat Data dan Informasi Keluarga
  • Pendataan Ibu Hamil, Melahirkan, nifas, kelahiran, dan kematian bayi dan balita.

Itulah sekilas informasi yang dapat kami berikan. Terima kasih telah menyimak, semoga bermanfaat.

Sumber:

LATEST NEWS